Bahan-bahan
2 bungkus Pop ice avokado / cokelat
1 bungkus agar powder
5 sdm gula pasir
2 saset SKM
720 ml air matang
Oreo
Langkah
- Campur kan menjadi satu semua bahan kecuali oreo
- Masak menggunakan wadah panci kecil hingga mendidih sambil di aduk aduk
- Setelah mendidih tuang ke dalam cetakan, lalu taburkan oreo yang sudah di hancurkan
- Setelah layer pertama mengeras lakukan proses yang sama untuk puding layer berikut nya
- Diamkan sesaat sebelum dimasukan kedalam kulkas
- jika sudah dingin puding siap disantap.
Leave a Reply